-
Ada beberapa penggali tambang. Setiap hari mereka bekerja dalam tambang. Karena tambang itu kaya mineral alam, maka sudah beberapa tahun mereka tak pernah pindah tempat kerja. Jadi bisa dibayangkan bahwa semakin digali tambang tersebut semakin dalam. Hari itu mereka berada di dasar terdalam dari tambang itu. Secara tiba-tiba semua saluran arus listrik dalam tambang itu …
-
Manusia memang tidak bisa jauh dari perasaan iri. Pada saat kita merasa iri, hal sebenarnya yang terjadi adalah kita sedang tidak mensyukuri hidup yang kita miliki. Terkadang tanpa diminta perasaan iri datang dengan tiba-tiba. Kemudian perasaan tersebut bisa menyebabkan penyakit hati karena kita selalu menganggap orang lain lebih beruntung dari kita. Mungkin kita sering menyimpulkan …
-
Apabila kita adalah tipe orang yang selalu berpikiran negatif, maka kebiasaan tersebut harus mulai kita hilangkan. Percaya atau tidak, sikap kita dalam menjalani dan mengambil keputusan dalam hidup sebagian besarnya dipengaruhi oleh cara kita berpikir. Tetaplah berpikiran positif walau berada di situasi negatif, karena hal tersebut yang bisa membuat kita bertahan dan terus maju melewati …
-
Di kehidupan sehari-hari, terdapat dua hal yang datang silih berganti sebagi pelengkap hidup yaitu kesenangan dan kesusahan. Karena tak ada orang yang selamanya senang atau susah terus menerus. Di saat Kita merasakan kesenangan, diharapkan untuk selalu bersyukur dan ingat di mana dulu pernah merasakan susah. Begitu juga saat merasakan kesusahan. Maka ingatlah bahwa akan datang …
-
“Ambilah risiko yang lebih besar dari apa yang dipikirkan orang lain aman. Berilah perhatian lebih dari apa yang orang lain pikir bijak. Bermimpilah lebih dari apa yang orang lain pikir masuk akal” Kutipan di atas mengajarkan kita agar selalu ingat untuk memulai hari kita dengan sikap semangat, penuh antusias, serta dengan pikiran yang positif dalam …